KacaTeknologi.com – Drama Korea menjadi salah satu drama yang paling disenangi para muda-mudi Indonesia. Alur cerita yang menarik dan tokoh pemeran yang baik mungkin menjadi salah satu alasannya mengapa drama korea menjadi salah satu drama yang gemar untuk ditonton.
Alih-alih drama Korea ini disenangi banyak orang, namun Anda juga perlu memperhatikan genre drama yang akan ditonton. Karena, tidak semua drama ini cocok ditonton untuk semua umur. Lebih baik, Anda cukup menonton drama Korea yang memang memiliki sisi positif lebih besar dibandingkan sisi negatifnya.
Baca Juga : Kumpulan Situs Download Film Luar Terbaik, Terbaru. dan Terlengkap
Daftar situs download drama Korea subtitle Indonesia gratis ini bisa diakses melalui Android dan PC dan tentunya situs yang diberikan selalu update setiap harinya sehingga cocok untuk tahun 2019 dan 2020 ke atas.
15 Situs download drakor / drama Korea Subtitle Indonesia Terbaik dan Terbaru
1. Kordramas.com
Kordramas adalah salah satu situs penyedia drama Korea terbaik, karena selain update yang rutin situs ini juga dilengkapi dengan subtitle Indonesia (hardsub). Kemudian situs ini memiliki desain yang simpel dan tidak banyak iklan sehingga memudahkan kita dalam mengunduh.
2. Drakorindo.cc
Drakorindo tidak berbeda jauh dengan kordramas, iklan yang sedikit, desain simpel dan mudahnya dalam mengunduh membuat situs ini menjadi situs favorit setelah kordramas.
3. Oppa.kdramaindo.tv
Adapun kdramaindo ini selalu memberitahu apabila terdapat update pada situsnya yang bisa Anda lihat di bagian bawah home terdapat tulisan update. Hal ini memudahkan kita apabila ada epiosde baru.
4. Dramaindo.co
Dramaindo juga memiliki desain situs yang clean sehingga membuat kita nyaman dalam berkunjung. Situs ini sangatlah mudah dalam proses pengunduhan karena sedikitnya iklan yang tampil.
5. Dramaid.com
Dramaid memiliki tampilan daftar drama dengan mode list sehingga membuat browsing kita lebih cepat dikarenakan tidak terlalu banyak iklan dan gambar. Dramaid juga sangat mudah dalam mengunduh karena sedikitnya iklan dan link yang menuju keluar.
6. Smallencode.com
Smallencode ini memang memiliki desain paling simpel diantara yang lain, namun dalam kualitas yang diberikan tidak kalah jauh dengan situs-situs di atas. Di situs ini juga Anda bisa melihat movie index dan drama index yang memudahkan dalam pencarian serta dalam proses filtering.
7. Kshowsubindo.org
Kshowsubindo adalah situs penyedia drakor dengan subtitle yang lengkap. Meskipun terkadang ada beberapa yang belum memiliki subtitle namun jika memang sudah tersedia mereka pasti langsung meng-update nya.
8. Dramakoreaindo.com
Dramakoreaindo memiliki ribuan drama yang siap diunduh. Situs ini juga rutin dalam melakukan update sehingga Anda dijamin tidak akan ketinggalan episode terbaru dari situs ini.
9. Dramaencode.com
Dramaencode juga menjadi salah satu situs yang paling banyak dikunjungi orang-orang, Anda bisa melihat drama korea, film korea, variety show, bahkan sampai jadwal rilis dari masing-masing kategori drama.
10. Drakorindofilms.tv
Drakorindofilms masih memiliki kualitas yang tidak berbeda jauh dengan situs yang di atas. Hanya saja situs ini terlalu banyak iklan sehingga membuat kita tidak nyaman dalam berkunjung serta proses pengunduhan yang sedikit rumit.
11. Korenlovers.co
Korenlovers juga menjadi situs yang digemari karena mudahnya dalam mengunduh serta banyaknya server. Jadi jika salah satu link mati maka Anda bisa menggunakan link yang lain.
12. Narashika.cc
Narashika memiliki desain situs yang lebih menarik, namun sayangnya iklan juga terlalu banyak disitus ini. Tapi jangan khawatir Anda bisa menikmati drama korea dengan mudah tentunya dengan subtitle indonesia.
13. Bursadrakor.com
Bursadrakor menurut saya adalah situs yang paling elegan desainnya dibandingkan yang lain. Hal ini membuat kita menjadi mudah dalam proses pengunduhan, serta Anda tidak akan kebingungan dalam melakukan proses download karena tidak terlalu banyak link yang keluar.
14. Ratudrama.com
Ratudrama juga tidak kalah saing dengan situs yang lain, situs ini rutin memberikan drama-drama terbaru dengan cepat. Hanya saja tidak semua drama terdapat pada situs ini karena mungkin masih tergolong baru.
15. Oppaganteng.com
Oppaganteng menjadi saran terakhir, ya dikaernakan situs ini masih tergolong baru juga. Namun jangan khawatir, nyatanya meskipun masih tergolong baru sudah banyak drama yang bisa Anda tonton dengan mudah.
Itulah daftar situs download drama korea terbaik, masing-masing situs terdapat kelebihan dan kekurangan. Jadi Anda bisa memilih sesuka hati Anda. Terimakasih sudah berkunjung…