11 Aplikasi Video Editor Online Terbaik Tanpa Watermark 2020

Daftar Aplikasi Video Editor Online Terbaik Tanpa Watermark Terbaik 2020 dan Aplikasi Edit Video Online Tanpa Watermark Terbaru.

Kacateknologi.com / Daftar Aplikasi Edit Video Online Tanpa Watermark – Mengabadikan setiap momen berharga didalam hidup rasanya sangat layak untuk diabadikan, salah satu cara yang paling banyak dilakukan momen berharga dalam hidup yaitu mengabadikannya kedalam sebuah potongan video, momen berharga yang bisa diabadikan dalam hidup salah satunya seperti pesta pernikahan, hari ulang tahun, dan lain sebagainya yang layak diabadikan dalam bentuk video.

Nah momen berharga yang diabadikan dalam video ini bisa kita edit atau sunting lagi menggunakan Software Editor Video Online guna mempercantik tampilan, biasanya para editor akan mengedit video yang berhasil diabadikan agar jauh lebih menarik, seperti halnya menambahkan musik, atau filter-filter lainnya yang membuat video semakin menarik dan berikut ini adalah Aplikasi Editor Video Online Tanpa Watermark 2020 

Daftar Aplikasi Video Editor Online Tanpa Watermark Terbaik

Sebenarnya banyak sekali aplikasi Editor Video Online yang bisa sobat secara gratis namun kali ini saya kerucutkan menjadi beberapa Aplikasi saja yang bisa sobat coba. Berikut adalah aplikasi video editor online tanpa watermark terbaik menurut KacaTeknologi.com:

1. FlexClip

FlexClip adalah aplikasi edit video online tanpa watermark yang sangat praktis dan mudah untuk digunakan terlebih lagi untuk sobat yang masih pemula dalam soal edit video.
Mungkin rasanya FlexClip ini asing di telinga sobat? Jika iya, sobat perlu mencoba aplikasi edit video online yang satu ini. Saya sendiri sudah mencoba FlexClip dan menurut saya FlexClip adalah aplikasi edit video online tanpa watermark yang sangat praktis dan mudah untuk digunakan terlebih lagi untuk sobat yang masih pemula dalam soal edit video.
FlexClip ini memiliki banyak fitur, template, serta animasi yang dapat diterapkan sobat pada video nantinya. Hal yang paling saya sukai dari FlexClip adalah template-nya. Sobat bisa menemukan template video gratis tanpa watermark dengan batas maksimal 12 projek untuk versi gratis. Template-nya sendiri terdiri dari: Food, Animation, Technology, Fashion, Education, Wedding, Buinness, dan masih banyak lagi.
FlexClip ini memiliki banyak fitur, template, serta animasi yang dapat diterapkan sobat pada video nantinya. Hal yang paling saya sukai dari FlexClip adalah template-nya. Sobat bisa menemukan template video gratis tanpa watermark dengan batas maksimal 12 projek untuk versi gratis.
Jika sobat ingin tahu lebih lanjut mengenai fitur yang ditawarkan FlexClip, sobat perlu membaca sekilas mengenai fiturnya yang ada di bawah ini. Berikut adalah fitur yang ditawarkan oleh FlexClip:
  • Mudah & gratis untuk digunakan.
  • Sobat dapat memilih footage dari berbagai foto dengan beresolusi tinggi, rekaman video, dan musik bebas royalti.
  • Memiliki storyboard yang bersih memungkinkan semua orang untuk memotong video, menyisipkan teks, menambahkan musik, dan merekam suara hanya dengan beberapa klik.
  • Ekspor video dalam berbagai rasio dan resolusi termasuk 1080p, 720p, dan 480p.
Sekarang kita menyelam lebih dalam lagi, di sini saya mencoba untuk membuat projek menggunakan template yang tersedia. Ketika sobat mencoba membuat projek baru, sobat akan diarahkan ke halaman editor di mana sobat dapat mengedit video, menyisipkan teks, animasi, musik dsb di halaman tersebut.
Ketika sobat mencoba membuat projek baru, sobat akan diarahkan ke halaman editor di mana sobat dapat mengedit video, menyisipkan teks, animasi, musik dsb di halaman tersebut.
Sobat juga dapat menghapus bagian video yang tidak diperlukan. Apabila sobat sudah selesai dalam mengedit videonya, sobat bisa mengklik tombol Export Video yang terdapat di pojok kanan atas. Setelah itu, sobat bisa memilih jenis resolusi video setelah proses ekspor selesai. Jika sobat masih menggunakan versi gratis, maka sobat hanya bisa memilih resolusi 480p.
Sobat bisa langsung klik Export Video untuk mulai mengeskpor dan tunggu beberapa saat sampai proses pembuatan video selesai lalu klik Download Here untuk mengunduhnya.
Sobat bisa langsung klik Export Video untuk mulai mengeskpor dan tunggu beberapa saat sampai proses pembuatan video selesai lalu klik Download Here untuk mengunduhnya.

Tertarik? Sobat bisa kunjungi situsnya di : https://www.flexclip.com

2. Movie Maker Online 

Yang kedua, ada nama Movie Maker Online saya yakin sobat pernah mendengar atau bahkan tidak asing dengan nama Movie Maker, salah satu software ternama yang mungkin pernah sobat install di desktop sobat, nah tool yang satu ini juga terdapat versi online nya dan bebas dari yang namanya watermark, sama dengan versi desktop.
Yang kedua, ada nama Movie Maker Online saya yakin sobat pernah mendengar atau bahkan tidak asing dengan nama Movie Maker, salah satu software ternama yang mungkin pernah sobat install di desktop sobat, nah tool yang satu ini juga terdapat versi online nya dan bebas dari yang namanya watermark, sama dengan versi desktop. 
Sama halnya dengan versi Desktop atau PC, di Movie Maker Online ini juga kita bisa membuat video yang terdiri dari rangkaian foto kemudian disusun hingga akhirnya menjadi sebuah video, sobat bisa menambahkan rangkaian musik atau audio ketika melakukan proses editing, penggunaan yang tidak terlalu sulit serta mudah dipahami tentu sangat cocok bagi pemula yang akan belajar editing video secara online.

3. ClipChamp

Lanjut ke nomor tiga, ada nama ClipChamp sebagai salah satu Video Editor Online tanpa watermark yang bisa sobat coba, disini sobat juga bisa melakukan editing video secara online disini sobat bisa melakukan editing layaknya para editor professional, bagi sobat yang baru saja pertama kali menggunakan software ClipChamp ini, sobat bisa menemukan berbagai macam panduan dalam bentuk video yang tersemat didalam menu bar di situs ClipChamp.
Lanjut ke nomor tiga, ada nama ClipChamp sebagai salah satu Video Editor Online tanpa watermark yang bisa sobat coba, disini sobat juga bisa melakukan editing video secara online disini sobat bisa melakukan editing layaknya para editor professional, bagi sobat yang baru saja pertama kali menggunakan software ClipChamp ini, sobat bisa menemukan berbagai macam panduan dalam bentuk video yang tersemat didalam menu bar di situs ClipChamp. 
Yang membuat saya jatuh cinta dengan software ini salah satunya adalah stok gambar yang cukup banyak namun sayangnya stok gambar tersebut hanya tersedia dalam versi berbayar, untuk soal penggunaan layaknya movie maker disini kita juga bisa menempatkan beberapa gambar yang kemudian bisa disusun menjadi sebuah video. 
Selain itu software ini juga dipercaya oleh perusahaan-perusahaan besar seperti Google, Deloitte, Microsoft, dan masih banyak lagi. 

4. Video Toolbox

Selanjutnya ada nama Video Toolbox, dari segi tampilan dan cara penggunaan memang sedikit lebih rumit dari 3 software sebelumnya meski demikian di Video Toolbox ini sobat bisa menggunakan berbagai macam tool canggih serta bisa menyimpan video dalam format populer seperti MKV, MP4, MOV dan masih banyak lagi.
Selanjutnya ada nama Video Toolbox, dari segi tampilan dan cara penggunaan memang sedikit lebih rumit dari 3 software sebelumnya meski demikian di Video Toolbox ini sobat bisa menggunakan berbagai macam tool canggih serta bisa menyimpan video dalam format populer seperti MKV, MP4, MOV dan masih banyak lagi.
Kelebihan lainnya dari software ini sobat bisa mengimpor video dengan ukuran sebesar 1500MB dan masih banyak lagi hal yang bisa lakukan dengan Video Toolbox seperti halnya memotong video, merekam audio dan masih banyak lagi.
Bukan hanya bebas dari yang namanya watermark, sobat juga bisa menambahkan watermark sendiri di Video Toolbox.

5. Video Cutter

 ada nama Video Cutter mungkin ini salah satu aplikasi video editor yang sangat sederhana dimana sesuai namanya sobat hanya bisa memotong video, memutar kemiringan video, dan beberapa hal kecil lainnya bisa sobat lakukan, semua proses editing cukup dilakukan melalui browser sobat.
Nomor lima, ada nama Video Cutter mungkin ini salah satu aplikasi video editor yang sangat sederhana dimana sesuai namanya sobat hanya bisa memotong video, memutar kemiringan video, dan beberapa hal kecil lainnya bisa sobat lakukan, semua proses editing cukup dilakukan melalui browser sobat. 

6. Magisto

Magisto sendiri merupakan sebuah aplikasi Video Editor Online yang dirancang untuk para pengguna PC, tidak hanya PC Magisto ini juga bisa sobat unduh dalam versi android, Magisto sudah menggunakan tekonologi Artificial Intelligence untuk membuat proses pengeditan video menjadi lebih cepat dan sederhana.
Keenam ada nama Magisto,  Magisto sendiri merupakan sebuah aplikasi Video Editor Online yang dirancang untuk para pengguna PC, tidak hanya PC Magisto ini juga bisa sobat unduh dalam versi android, Magisto sudah menggunakan tekonologi Artificial Intelligence untuk membuat proses pengeditan video menjadi lebih cepat dan sederhana. 
Salah satu software yang cukup direkomendasikan bagi sobat yang memang ingin mulai belajar melakukan editing video seacara online.

7. Kapwing

Berikutnya ada nama Kapwing berbeda dengan beberapa software sebelumnya, kapwing ini sebenarnya lebih difokuskan untuk mengubah ukuran video yang ada, contoh kita mengambil sebuah video dari instagram atau facebook.
Berikutnya ada nama Kapwing berbeda dengan beberapa software sebelumnya, kapwing ini sebenarnya lebih difokuskan untuk mengubah ukuran video yang ada, contoh kita mengambil sebuah video dari instagram atau facebook, kemudian ukuran file si video tersebut sangat besar dan tidak memungkinkan untuk disimpan, nah dengan menggunakan Kapwing memungkinkan si video berukuran besar tersebut untuk diubah size atau ukuran nya menjadi lebih kecil. 
Kelebihan lainnya di Kapwing sobat bisa menambahkan subtitle atau teks video dan Gifs.

8. RotateMyVideo

RotateMyVideo seperti namanya jika diartikan dalam Bahasa Indonesia, RotateMyVideo ini memiliki arti Rotasi Video Saya, yang artinya kita bisa melakukan perputaran kemiringan video sesuai yang diinginkan
Kedelapan ada nama RotateMyVideo seperti namanya jika diartikan dalam Bahasa Indonesia, RotateMyVideo ini memiliki arti Rotasi Video Saya, yang artinya kita bisa melakukan perputaran kemiringan video sesuai yang diinginkan, yang menjadikannya unik tidak butuh waktu lama untuk menyelesaikan rotasi video di situs tersebut, hanya butuh beberapa detik, setelah itu simpan dan sobat bisa membagikannya ke jejaring media sosial. 
Yang terpenting software tersebut bisa sobat akses secara gratis dan bebas dari Watermark. 

9. WeVideo

WeVideo sebagai salah satu software video editor online yang bisa sobat coba, dari segi tampilan mungkin lebih mirip dengan Movie Maker versi Desktop ya sobat
Selanjutnya ada nama WeVideo sebagai salah satu software video editor online yang bisa sobat coba, dari segi tampilan mungkin lebih mirip dengan Movie Maker versi Desktop ya sobat, dengan tampilan yang interface sangat mudah untuk digunakan serta dipahami, selain itu WeVideo juga menwarkan fleksibelitas dalam penggunaannya, dimana para pengguna WeVideo bisa mengakses atau menggunakan software tersebut melalui berbagai macam platform seperti halnya Windows, Mac, ChromeBook dan lain-lain. 
Selain itu di WeVideo kita juga bisa mengedit video sesuai keinginan dengan sangat mudah layaknya seorang professional editor. 

10. Loopster

 Loopster di software yang satu ini memberikan kemudahan bagi siapapun pengguna nya, kemudian didalamnya terdapat macam-macam tool yang membuat hasil editan bak seorang professional
Berikutnya ada nama Loopster di software yang satu ini memberikan kemudahan bagi siapapun pengguna nya, kemudian didalamnya terdapat macam-macam tool yang membuat hasil editan bak seorang professional, kelebihan utama dari si Loopster ini sendiri kita bisa menambahkan koleksi sound effect yang bervariasi dimana sound effect tersebut bisa digunakan pada video yang sedang kita edit. 
Soal panduan penggunaan tidak terlalu sulit, disitus Loopster sudah disediakan tutorial tentang bagaimana cara penggunaannya. 

11. Kizoa

Kizoa dapat menambahkan efek-efek halus didalam video yang sedang kita edit, selain itu di Kizoa juga menawarkan animasi yang membuat video terlihat semakin menarik.
Yang terakhir, ada nama Kizoa didalam daftar Video Editor Online yang cukup direkomendasikan, yang membuat beda Kizoa dengan software lainnya disini kita bisa menambahkan efek-efek halus didalam video yang sedang kita edit, selain itu di Kizoa juga menawarkan animasi yang membuat video terlihat semakin menarik. 
Nah sobat diatas merupakan beberapa aplikasi atau software yang bisa sobat coba ketika sobat ingin mulai belajar bagaimana caranya tentang melakukan sebuah editing, dimana editing video ini bisa dijadikan sebuah keahlian tersendiri, atau bisa juga cukup digunakan untuk pribadi masing-masing. 

Definisi dari Watermark 

Nah dari tadi kita selalu ngebahas yang namanya Watermark , apa sih yang dimaksud dengan Watermark itu? apa bedanya Video dengan Watermark atau Video Tanpa Watermark? ok, mari kita bahas sedikit tentang hal ini, Watermark sendiri jika diartikan kedalam Bahasa Indonesia memiliki arti tanda air dimana watermark atau tanda air biasanya terdapat di sebuah video maupun gambar. 
Selain itu Watermark sendiri menerangkan bahwa gambar atau video memiliki hak cipta atau hasil karya orang lain, bentuk watermark biasanya berbentuk sebuah logo dari sang pemilik hak cipta. 

kemudian apa kaitannya dengan Video Editor Online? mungkin sobat pernah menggunakan beberapa aplikasi editor video di android, kita ambil contoh seperti VivaVideo nah, di aplikasi tersebut ketika kita membagikannya ke media sosial pastinya ada watermark bertuliskan made by VivaVideo di pojok kanan bawah dari setiap video.

Berbeda dengan Video Editor Online Tanpa Watermark dimana kita tidak akan melihat watermark layaknya VivaVideo, sampai disini cukup jelas kan sobat? hehe.

Kesimpulan

Melakukan editing video sebenarnya bisa dilakukan dari berbagai macam jenis aplikasi baik itu online maupun offline, dengan watermark ataupun tanpa watermark, jika tanpa watermark sobat bisa menggunakan beberapa software yang saya tulis diatas, dimana hasilnya pun bisa mirip dengan Editor professional tanpa perlu memasang aplikasi pada perangkat komputer yang sobat gunakan.

Kaca Teknologi
Kaca Teknologi

Official account of KacaTeknologi.com

Articles: 609

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *